persebaya vs persibo malut united vs persebaya lineups Belum lagi, Persebaya sudah meraih 27 poin dalam 12 laga. Bruno Moreira dkk. juga selalu menundukkan Arema FC dalam lima pertemuan terakhir. Terakhir, Persebaya sukses menang 2-1 atas rival lainya, Madura United, dalam Derbi Suramadu, Senin 2/12/2024. Hasil itu membuat Bajul Ijo selalu menang dalam tiga pertandingan terakhir
gambar persebaya surabaya Pesepak bola Persebaya Surabaya Bruno Moreira kedua kanan terjatuh usai berebut bola dengan pesepak bola Arema FC Muhammad Rifad Marasabessy kedua kiri pada pertandingan BRI Liga 1 di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Jawa Timur, Sabtu 7/12/2024. Persebaya mengalahkan Arema FC dengan skor 3-2. ANTARA FOTO/Rizal Hanafi/aww
presiden persebaya Gol Persebaya tercipta berkat Flavio Silva pada menit ke-17, 90+6 P dan Malik Risaldi menit ke-21. Sedangkan gol Arema FC dari gol bunuh diri Slavko Damjanovic menit ke-44 dan William Moreira menit ke-83 P. Dari hasil pertandingan tersebut, Persebaya semakin kokoh di puncak klasemen sementara Liga 1 dengan mengemas 30 poin dari 13 pertandingan